Malang_Lumbung-berita.com Angin kencang (puting beliung) memporak porandakan wilayah Kecamatan Jabung, Kabupaten Malang, tepatnya Desa Jabung dan Slamparejo, Sabtu (29/01/2022) pukul 14:17 Wib. Dari lokasi kejadian, sekitar 50 rumah rusak parah akibat hujan deras disertai angin di Dusun Boro, Desa Jabung. Sedangkan 11 rumah rusak ringan. Suki, salah satu warga menyampaikan, saat itu angin kencang berputar
